
Mengapa di Jepang Orang Asing yang Aneh pun Dianggap Baik-baik Saja?
Jepang dengan segala asetnya adalah negara yang misterius dan sangat eksotis. Orang asing bisa menikmatinya atau merasa bingung dengan hal-hal aneh disana. Bagi mereka yang tinggal lebih lama disini, biasanya mereka melewati metamorfosis yang aneh. Para orang asing tersebut menjadi sangat aneh dan tidak akan pernah bisa pulih, termasuk saya! jp.fotolia.com/ Orang Jepang yang tinggal…